GALLERY




A SHOES FOR PLAYING SEPAK TAKRAW

1. REJAM PALLAS
2. NANYANG
3. WARRIOR











TUN AHMAD ZAIDI (TAZ) OPEN UNIMAS SEPAK TAKRAW








JOIN THE FIGHT








Sejarah Sepak Takraw

kumpulan-olahraga.blogspot.com

Olahraga ini berasal dari zaman kesultanan Melayu pada 634-713 M yang dalam bahasa Melayu dikenal sebagai sepak raga. Untuk bolanya sendiri terbuat dari anyaman rotan serta pemain berdiri membentuk lingkaran.
Di zaman kesultanan Melayu, tepatnya di sekitar abad ke-15, sepak takraw dimainkan untuk pertama kalinya dalam sejarah. Namun saat itu olahraga ini belum bernama sepak takraw, melainkan sepak raga.
Nama sepak takraw sendiri diambil dari bahasa Melayu dan bahasa Thailand. Kata “sepak" berasal dari bahasa Melayu yang artinya menendang. Sedangkan untuk kata “takraw" berasal dari bahasa Thailand yang artinya bola yang dianyam.

Penentuan nama tersebut tentu dikarenakan hasil kesepakatan dari kedua daerah yang menemukan olahraga ini, yaitu Malaysia dengan Thailand. Dari kedua negara tadi, permainan olahraga ini saat ini sudah menyebar ke berbagai negara.
Pada tahun 1970an, olahraga sepak takraw ini mulai masuk ke wilayah-wilayah di Indonesia. Olahraga sepak takraw ini dibawa oleh bangsa Malaysia dan Singapura yang sedang berkelana ke negara Indonesia ini.
Namun biarpun begitu, permainan sepak takraw ini juga sebenarnya sudah dikenal oleh bangsa Indonesia sejak dulu. Hanya saja, sepak takraw di Indonesia kala itu hanya sebatas permainan tradisional saja.
Sejak kedatangan bangsa Malaysia dan Singapura yang membawa masuk permainan ini ke Indonesia, olahraga sepak takraw ini mulai banyak diminati. Di Sulawesi dan Sumatera lah sepak takraw paling cepat berkembang.
Induk olahraga sepak takraw di Indonesia sendiri terlahir pada tahun 1971. Organisasi yang menjadi induk olahraga ini bernama PERSERASI. Dan pada tahun 1980, kejuaran nasional sepak takraw untuk pertama kalinya ada di Indonesia.












1 comment: